Minggu, 17 Februari 2008

Terbentuknya Rifvale

Awal mulanya aku(nanda) bertemu dengan teman lama yaitu venda. Kami bertemu sepulang sekolah, kami berdua merencanakan untuk membentuk band dengan anggota yang teman lama kami juga. Pertama main kami hanya tiga anggota,dengan formasi; Aku (gitaris), Venda (vokal), dan Hendrawan (drummer).Tetapi karna Hendrawan permainannya tak kunjung membaik dan juga terbentur jadwalnya menjaga counter HP. Kami memutuskan untuk mencari drummer baru, tetapi mencari drummer baru tidak semudah yang kami bayangkan. Akhirnya selama 2 bulan mencari kami dapat juga, yaitu gugun, tak selang beberapa hari,eh basisnya datang sendiri Michaellah namanya. tak puas dengan gitaris yang hanya satu akupun punya teman bernama agus yang bisa bermain gitar, akhirnya terbentuk band rifvale yang terdiri dari teman-teman lama, teman SD.Ananda (Melodi), Agus (gitaris),Michael (Bassis), Venda (vokal), gugun (drummer).

Biodata Kami

VOKALIS

Nama : I Gede Bhakti Venda Putra
TTL : Denpasar,20 April 1994
Hobbi : Baca komik
Cita-cita : Wiraswasta
Band Favorit : ST 12, The Rock

MELODIS

Nama : Ananda Dwichi Darmawan
TTL : Kediri,24 September 1994
Hobbi : Bermain gitar
Cita-cita : Menjadi melodis yang disegani
Band Favorit : Deep Purple

BASSIS

Nama : Michael Aditya Santoso
TTL : Denpasar, 2 Mei 1994
Hobbi : Main Musik
Cita-cita :Jadi orang yang berguna
Band Favorit: Peterpan, Nidji.

GITARIS

Nama :I.B.UTAMA RIYASA PUTERA
TTL : DENPASAR,21 MEI 1994
Hobbi : UTAK-ATIK KOMPUTER
Cita-cita : DOKTER
Band Favorit: d'MASIV,J-ROCKS,NINEBALL

DRUMMER

Nama : I gusti Ngurah Gugun Diatmika
TTL : Badung,15 Mei 1994
Hobbi : Main Sepak Bola.
Cita-cita : Menyamai BIMBIM slank
Band Favorit: MATTA, SID.